SOAL PAS GANJIL MAPEL GAMBAR TEKNIK MANUFAKTUR
KELAS XIITPm SMK MUHAMMADIYAH 5 BABAT
TAHUN AJARAN 2021 / 2022
Berilahtandasilang (X) padahuruf a, b, c, d, atau e di depanjawaban yang paling benar!
Berikut langkah-langkah untuk menghidupkan unit komputer yang benar yaitu...
Stabilizer→Monitor→CPU
Stabilizer→CPU→Monitor
Monitor→ CPU→Stabilizer
Monitor→Stabilizer→CPU
CPU→Stabilizer→Monitor
Langkah-langkah untuk menggambar garis yang benar seperti gambar ini yaitu...
Line →enter→ klik sekali pada layar monitor → ketik @10<-30→ enter 2 kali
Line→enter→klik sekali pada layar monitor → ketik @10,30→ enter 2 kali
Rectangle →enter→ klik sekali pada layar monitor → ketik @10<-30→ enter 2 kali
Line →enter → klik sekali pada layar monitor → ketik @10<30→ enter 2 kali
Line→enter→klik sekali pada layar monitor → ketik @10,30→ enter 1 kali
Langkah-langkah untuk menggambar garis yang benar seperti gambar ini yaitu...
Polygon → enter → klik sekali pada layar monitor →ketik @20,20→ enter 1 kali
Line → enter → klik sekali pada layar monitor →ketik @20,20→ enter 1 kali
Rectangle → enter → klik sekali pada layar monitor→ ketik @20,20→ enter 1 kali
Line → enter → klik sekali pada layar monitor →ketik @20<20→ enter 1 kali
Line → enter → klik sekali pada layar monitor →ketik @20,20→ enter 2 kali
Gambar berikut merupakan gambar Toolbar...
Modify
Dimension
Draw
Propertis
Grid
Gambar berikut merupakan gambar Toolbar...
Draw
Modify
Dimension
Layers
Orbit
Icon/Toolbar seperti pada gambar di bawah ini berfungsi untuk membuat garis lengkung tak beraturan, atau disebut Icon/Toolbar....
Contrustions Line
Spline
Rectangle
Circle
Polygon
Icon/Toolbar seperti pada gambar di bawah ini berfungsi untuk membuat garis banyak, atau disebut Icon/Toolbar...
Polyline
Line
Rectangle
Circle
Polygon
Icon/Toolbar pada gambar disamping jika diaktifkan berfungsi untuk...
menegakkan garis line
Membengkokkan garis line
Mematikan sudut miring line
Menghilangkan titik acuan/osnap
Menampilkan titik acuan/osnap
Fungsi dari kolom dibawah ini adalah...
Untuk menuliskan command/perintah
Menopasikan autocad
Memperbesar gambar
Menutup program autocad
Membentuk snap/garis kisar
Icon/Toolbar seperti pada gambar di bawah ini berfungsi untuk membuat garis tunggal, atau disebut Icon/Toolbar...
Elipse
Line
Rectangle
Circle
Polygon
Icon/Toolbar seperti pada gambar di bawah ini berfungsi untuk membuat lingkaran, atau disebut Icon/Toolbar...
Elipse
Line
Rectangle
Circle
Polygon
Icon/Toolbar seperti gambar disamping berfungsi untuk memotong suatu garis, atau disebut Icon/Toolbar...
Array
Trim
Rotate
Move
Copy
Icon/Toolbar seperti gambar disamping berfungsi untuk memperbayak gambar secara berulang secara polar ataupun rectangle, atau disebut Icon/Toolbar...
Copy
Array
Mirror
Erase
Trim
Icon/Toolbar seperti pada gambar di bawah ini berfungsi untuk membuat persegi, atau disebut Icon/Toolbar....
Contrustions Line
Line
Rectangle
Circle
Polygon
Icon/Toolbar seperti pada gambar berfungsi untuk menggambar lingkaran oval, atau disebut Icon/Toolbar...
Elipse
Arc
Circle
Rectangle
Polygon
Icon/Toolbar seperti pada gambar berfungsi untuk menggambar busur, atau disebut Icon/Toolbar ARC
Jawaban : BENAR
Icon/Toolbar seperti gambar dibawah berfungsi untuk menggambar segi 5 atau 6 sama sisi, atau disebut Icon/Toolbar LINE
Jawaban : SALAH
Icon/Toolbar seperti gambar disamping berfungsi untuk mencerminkan sebuah gambar, atau disebut Icon/Toolbar Mirror
Jawaban : BENAR
Icon/Toolbar seperti gambar disamping berfungsi untuk memperbanyak obyek atau menggandakan obyek, atau disebut Icon/Toolbar...
Jawaban : Copy
Icon/Toolbar seperti gambar disamping berfungsi untuk memangkas sudut, atau disebut Icon/Toolbar...
Jawaban : Chamfer
Icon/ Toolbar seperti gambar disamping berfungsi untuk memangkas sudut berbentuk radius, atau disebut icon/Toolbar...
Jawaban : Fillet
Icon/Toolbar seperti gambar disamping berfungsi untuk memutar sebuah gambar, atau disebut Icon/Toolbar...
Jawaban : Rotate
Icon/Toolbar seperti gambar disamping berfungsi untuk menghapus objek, disebut juga Icon/Toolbar...
Jawaban : Erase
Icon/Toolbar seperti gambar disamping berfungsi untuk memindahkan gambar ketempat yang lain, atau disebut Icon/Toolbar...
Jawaban : Move
Untuk mengakhiri setiap perintah di program autocad dapat menekan tombol...
Jawaban : Enter/esc
0 comments:
Posting Komentar